“Tips Jitu” Cara Setting Harian Yamaha Byson Menambah Performa - Untuk hal ini berbicara mengenai desain body, memang Byson terlihat lebih gagah dan kekar, namun dalam soal performa dari motor Yamaha Byson ini memang agak susah kalau diajak untuk lari, yang dalam hal ini khususnya tarikan awal yang memang terkesan smooth.
Selain itu untuk top speed sendiri juga menurut kami kurang begitu dapet. Namun buat andea yang mempunyai motor tersebut janganlah untuk berkecil hati, karena untuk dipertemuan kali ini kami akan berbagi informasi mengenai cara untuk mengatasinya yakni dengan setting harian Yamaha Byson.
Dalam proses penyetingannya juga yang sebenarnya tidak perlu neko-neko sampai bore-up kapasitas dari mesin byson. Sebeb hanya dengan part dari kami yang mudah didapat pada pasaran sudah cukup terbilang banyak yang dalam hal ini bisa untuk meningkatkan performa mesin Byson tersebut.
Untuk penerapannya sendiri juga terbilang cukup mudah, semua tinggal anda pasang dan beres, untuk performa mesin Byson sendiri anda akan lebih tangguh. Untuk informasi selengkapnya, silahkan simak saja ulasan dibawah ini.
Table of Contents
Cara Setting Harian Yamaha Byson
Adapun untuk cara setting harian Yamaha Byson sendiri sebagai berikut:
Sistem Pengapian CDI Dan Coil
Dalam hal yang menyebabkan kurang maksimalnya performa pada motor Byson ialah Limiter yang terdapat di CDI. Untuk hal ini mengatasinya yakni dengan penggunaan CDI no limit layaknya seperti BRT atau juga Rextor. RPM max Byson standart sampai 9500 hingga mencapai 12000, harganya kisaran 500-an.
Apabila CDI diganti maka coil juga harus diganti karena pada sistem ini kerjanya sangat berkaitan antar keduanya, anda dapat menggunakan Coil YZ125 yang sehingga tegangan listrik pun dapat disalurkan secara sempurna dengan coil YZ125, untuk harga kisaran 450 ribuan.
Komponen Karburator
Dalam hal ini berhubung karbu ori diklaim kurang begitu maksimal, jadi anda dapat menggunakan karbu racing yang sekelas PE28 Keihin, yang memiliki harga kisaran 800 ribu Ori, 200 Kw. Untuk penggunaannya akan lebih memberi tenaga pada motor byson milik anda sehingga lebih gahar.
Komponen Knalpot/Muffler
Untuk knalpot/muffler yang memiliki pengaruh besart pada performa motor, termasuk motor byson. Lekukan serta sekat yang ada pada knalpot umumnya membuat proses pembuangan tidak sempurna. Maka dari itu perlu penggunaan knalpot yang minim lekukan untuk dapat menambah performa byson, untuk harganya sendiri rata-rata knalpot seperti ini sekitar 400 rubuan.
Nah apabila semua bahan tersebut yang akan digunakan sudah siap, maka untuk tahap selanjutnya yakni tinggal proses eksekusi yaitu dengan memasangnya satu persatu. Saran kami dalam proses instalasi atau dalam pemasangan part-part tersebut silahkan anda percayakan pada mekanik yang memang dalam hal ini sering mengatasi hal demikian. Hal ini dimaksudkan supaya meminimalisir salah pemasangan yang dapat saja terjadi apabila anda memasangannya sendiri pada motor anda tersebut.
Demikianlah pembahasan mengenai Cara Setting Harian Yamaha Byson Menambah Performa semoga dengan adanya ulasan tersebut dapat berguna dan bermanfaat bagi anda semua, terima kasih banyak atas kunjungannya. 🙂 🙂 🙂